Teras Semarang Raya
Polda Jateng Kembali Tegaskan Komitmen Terkait Netralitas dalam Pemilu Serentak 2024
SEMARANG(TERASMEDIA.ID)-Polda Jateng kembali menekankan komitmen terkait netralitas anggota Polri dalam pemilu. Terdapat sanksi yang tegas bagi personil Polri apabila terbukti tidak netral dalam setiap...
Bila Handphone Terkena Serangan Malware, Lakukan Langkah ini
SEMARANG(TERASMEDIA.ID)- Bagi para pengguna Smartphone, khususnya perangkat Android, perlu berhati-hati.
Pasalnya, ada perangkat lunak berbahaya Malicious Software atau Malware yang bisa nge Hack ponsel pengguna....
Sepanjang Operasi Patuh Candi 2023, Polda Jateng Tilang Ratusan Ribu Pelanggar Lalin
SEMARANG(TERASMEDIA.ID)- Operasi Patuh Candi 2023 telah digelar Polda Jateng sejak tanggal 10 hingga 23 Juli 2023 lalu. Dalam kurun waktu tersebut, jajaran Polda Jateng...
Polda Jateng Bersama Tiga Polda Lain, Raih Penghargaan Atas Komitmen dalam Penanganan Kasus Kekerasan...
SEMARANG(TERASMEDIA.ID)- Polda Jawa Tengah(Jateng) secara langsung bersama Polda Sulawesi Tengah, Polda Maluku dan Polda NTB menerima penghargaan dari Menteri Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak...
Kabidhumas Polda Jateng yang Baru Komiten Teruskan Kebijakan Jalin Kemitraan Positif dengan Media
SEMARANG(TERASMEDIA.ID)- Polda Jateng melaksanakan sertijab terhadap empat PJU dan lima Kapolres di jajaran Polda Jateng.
Kegiatan tersebut digelar dalam Upacara Sertijab yang dipimpin Kapolda Jateng,...
KA Brantas Jurusan Jakarta- Blitar Tabrak Truk Trailer Hingga Meledak
SEMARANG(TERASMEDIA.ID)-Kereta Api(KA) Brantas jurusan Jakarta-Blitar mengalami kecelakaan setelah menabrak truk trailer di perlintasan KA Jalan Madukoro, Kecamatan Semarang Barat, Selasa (18/07/2023) malam.
Truk trailer tanpa...
Kapolda Jateng Tegaskan Komitmen dalam Penanganan Kasus Meninggalnya Tahanan di Banyumas
SEMARANG(TERASMEDIA.ID) - Kapolda Jawa Tengah Irjen Pol Ahmad Luthfi memberikan penjelasan terkait meninggalnya OK (26) salah seorang tahanan di dalam tahanan Polresta Banyumas
Kapolda menegaskan,...
Jateng Tuan Rumah Pornas 2023 Teramai
SEMARANG(TERASMEDIA.ID)- Gelaran Pekan Olahraga Nasional (Pornas) Korps Pegawai Republik Indonesia (KORPRI) XVI Jawa Tengah 2023 resmi dibuka di GOR Jatidiri, Semarang, Jumat (14/07/2023) malam.
Kegiatan...
Diduga Tak Transparan Anggaran, Kades Telukwetan Terancam 1 Tahun Penjara
SEMARANG(TERASMEDIA.ID)- Budi Santosa, Kepala Desa Telukwetan, Welahan, Jepara dilaporkan ke Komisi Informasi Provinisi Jawa Tengah terkait dugaan melanggar Undang-Undang No 14 Tahun 2008 tentang...
Saloka Fest 2023 Sukses Digelar, Disambut Antusias Para Pengunjung
SEMARANG(TERASMEDIA.ID)- Salah satu event musik terbesar di Jawa Tengah, Saloka Fest, sukses digelar pada Kamis-Minggu, 22-25 Juni 2023 di Saloka Theme Park Semarang.
Acara yang...