Daerah
Satreskrim Polres Demak Amankan Pelaku Curas dan Pelaku Penggelapan Sepeda Motor
DEMAK(TERASMEDIA.ID)- Satuan Reserse Kriminal(Satreskrim) Polres Demak mengamankan MR (37) laki-laki warga Kabupaten Kudus dan AS (15) seorang pelajar warga Kabupaten Jepara karena melakukan penggelapan...
Kepala DPUPR Dilantik dan Disumpah Jadi Penjabat Sekda, Gantikan Moh Toha
KENDAL(TERASMEDIA.ID)- Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang(DPUPR) Kabupaten Kendal, Ir. Sugiono, MT., dilantik dan disumpah oleh Bupati Kendal Dico M Ganinduto, menjadi Penjabat...
Mahasiswa UMP Kembali Juara Musabaqoh Tilawatil Qur’an Porseni V FKPTKIS
BANYUMAS(TERASMEDIA.ID)-Mahasiswa Universitas Muhammadiyah Purwokerto (UMP), Indi Nikmatul Kamaliah, dari program studi Hukum Ekonomi Syariah(HES) berhasil menorehkan prestasi di kancah Forum Komunikasi Perguruan Tinggi Keagamaan...
Fortasi Gelar Latihan Jungle Rescue
BANYUMAS(TERASMEDIA.ID)-Forum Relawan Lintas Organisasi (Fortasi) mengadakan latihan gabungan yang ke-4 yaitu Jungle Rescue bertempat di Pendopo Kecamatan Sumpiuh dan wilayah Desa Banjarpanepen, tanggal 26-27...
Presiden Jokowi Takziah ke Rumah Duka Almarhum Pakdenya, Miyono Suryosardjono
SOLO(TERASMEDIA.ID)-Presiden Joko Widodo takziah ke rumah duka almarhum pakdenya, Miyono Suryosardjono, di Kota Surakarta, pada Senin, 28 Februari 2022. Presiden tiba di rumah duka...
Rektor UIN Walisongo Pimpin Penanaman 2000 Mangrove Bersama Mahasiswa KKN MMK
SEMARANG(TERASMEDIA.ID)– Mahasiswa Kuliah Kerja Nyata Mandiri Misi Khusus (KKN MMK) BPI 2022 melaksanakan kegiatan penanaman 2000 pohon mangrove di Edupark Tambak Rejo, Kelurahan Tanjung...
Tim Futsal Putri Pusaka Angels Semarang Kembali Menang 7-1 atas Tim Futsal Putri Sumsel
SEMARANG(TERASMEDIA.ID)-Tim Futsal Pusaka Angels Semarang, menang atas Tim Futsal Putri Sumsel 7 – 1 di ajang Liga Futsal Profesional (LFP) yang digelar di GOR...
Polres Demak Beri Bantuan Kaki Palsu Kepada Kiki
DEMAK(TERASMEDIA.ID)- Polres Demak menggelar acara bhakti sosial pemberian kaki palsu kepada
Kiki Triyatno (11) bocah penyandang disabilitas akibat kanker tulang pada kaki kirinya, sehingga harus...
Dandim Kendal Dampingi Danrem 073/Makutarama Tinjau Vaksinasi di Ponpes Kaliwungu
KENDAL(TERASMEDIA.ID) - Komandan Kodim(Dandim) 0715/Kendal Letkol Inf Jenry Polii, mendampingi Komandan Korem(Danrem) 073/Makutarama Kolonel Arm Putranto Gatot Sri Handoyo, mengunjungi lokasi program percepatan Vaksin...
Kodim 0715/ Kendal Bantu Beras Tiga Kwintal Kepada Korban Tanah Longsor
KENDAL(TERASMEDIA.ID)- Kodim 0715/Kendal memberikan bantuan berupa beras untuk korban terdampak bencana tanah longsor di Desa Mojoagung Kecamatan Plantungan, Jumat(25/02/22).
Dandim 0715/Kendal Letkol Inf Misael Marthen...