Berita Utama
AJI Jakarta dan LBH Pers, Desak Kapolri Usut Kasus Kekerasan Terhadap Jurnalis
JAKARTA(TERASMEDIA.ID)-Jurnalis CNNIndonesia.com dan 20Detik (Video di Detikcom) mengalami kekerasan saat meliput dugaan tentang penembakan Brigadir J di Area Rumah Kadiv Propam Polri Irjen Ferdy...
Satreskrim Polres Sukoharjo Berhasil Temukan Remaja Putri yang Hilang Menjelang Hari Pernikahannya
SUKOHARJO(TERASMEDIA.ID)-Remaja putri berinisial DM yang sempat hilang pada hari pernikahannya berhasil ditemukan oleh Satreskrim Polres Sukoharjo, di sebuah Home Stay di Yogyakarta, Jumat (15/07/2022).
Kapolres...
Ketagihan Judi Slot, Pemuda di Grobogan Nekat Mencuri
GROBOGAN(TERASMEDIA.ID)-Seorang pemuda di Grobogan ditangkap polisi karena nekat mencuri satu buah tas slempang warna merah yang berisi uang tunai sebesar Rp 7 juta, milik...
SMAN 1 Kaliwungu Laksanakan MPLS, Gelar Sejumlah Kegiatan
KENDAL(TERASMEDIA.ID)-Masa Pengenalan Lingkungan Sekolah (MPLS) di SMAN 1 Kaliwungu di tandai dengan berbagai kegiatan. Pertama di tandai dengan karnaval intern yang diikuti siswa kelas...
Dandim 0715/ Kendal Berikan Materi Pendidikan Karakter di Acara Penutupan MPLS SMP 3 Patebon
KENDAL(TERASMEDIA.ID)-Penutupan Masa Pengenalan Lingkungan Sekolah (MPLS) di SMP 3 Patebon yang dilaksanakan di halaman sekolah, berlangsung cukup meriah, Rabu(13/07/2022).
Acara penutupan MPLS ini, juga mengundang...
Kepala SMPN 2 Pegandon: Latihan Kurban untuk Tanamkan Jiwa Kebersamaan Siswa
KENDAL(TERASMEDIA.ID)- Dalam memeriahkan perayaan Idul Adha l443 H, pengurus OSIS SMPN 2 Pegandon melaksanakan penyembelihan hewan kurban di halaman sekolah setempat, Selasa(12/07/2022).
Hewan kurban itu,...
Showroom Tepat Guna Putra Jual Berbagai Mobil Kabin Standar Hingga Modifikasi
SRAGEN(TERASMEDIA.ID)-Rudi Hartanto(31), lelaki asal kampung Kwangen Rt 03/01, Kelurahan Ngembat Padas, Kecamatan Gemolong, Sragen, Jawa Tengah, pantas dan layak diacungi jempol.
Pasalnya, meski membuka usaha...
Capaian Masih Rendah, Pemkab Blora Masih Lakukan Percepatan Vaksinasi Dosis Tiga
BLORA(TERASMEDIA.ID)-Pemerintah Kabupaten Blora hingga kini masih terus melakukan percepatan vaksinasi Covid -19 dosis tiga atau booster, karena capaian vaksinasi tersebut masih sangat rendah.
Kepala Bidang...
SMK Citra Medika Nglorok, Gelar MPLS Tapi Hindari Perploncoan
SRAGEN(TERASMEDIA.ID)-Setelah ditiadakan selama dua tahun, SMA Negeri 1 Sukodono Sragen kembali menggelar Masa Pengenalan Lingkungan Sekolah (MPLS). Selain itu, para guru juga mulai menerapkan...
Pasca Idul Adha, Perajin Rambak Kebanjiran Bahan Baku
KLATEN(TERASMEDIA.ID)- Pelaku UMKM rambak di Dukuh Tukuman, Desa Plosowangi, Cawas, Klaten, Jawa Tengah, saat ini tengah kebanjiran bahan baku berupa kulit sapi atau lulang....