Minggu, 28 April 2024, 01:56

Info Pariwisata

Obyek Wisata Pantai Sendang Sikucing akan Dibangunkan Break Water

0
KENDAL(TERASMEDIA.ID)- Obyek Wisata Pantai Sendang Sikucing, yang berada di Desa Sendang Sikucing, Kecamatan Rowosari, untuk beberapa bulan terakhir ini mulai ramai dikunjungi banyak orang. Sebelumnya,...

Event Balap Sepeda Nasional Akan Digelar di Blora, untuk Promosikan Potensi Wisata

0
BLORA(TERASMEDIA.ID)- Event olahraga balap sepeda tingkat nasional Sukun Tour de Muria bertajuk "Blora Expedition 2023" akan digelar 16-17 September 2023 di Blora. Event yang akan...

Hari Kedua Libur Lebaran, Objek Wisata Sangiran Diserbu Pengunjung, Polisi Imbau Warga Berhati-Hati

0
SRAGEN(TERASMEDIA.ID)- Hari kedua(H+2) hari raya Idul Fitri 1445 Hijriyah, objek wisata Museum Manusia Purba Sangiran di Kabupaten Sragen didatangi banyak pengunjung. Mengantisipasi akan terjadinya hal-...

Terabaikan, Pantai Sodong Butuh Perhatian Banyak Pihak

0
CILACAP(TERASMEDIA.ID)-Pantai Sodong di Desa Karang Benda, Kecamatan Adipala, Kabupaten Cilacap selama ini kalah pamor dengan obyek wisata sejenis lainnya di Cilacap, seperti Pantai Widara...

Agrowisata Pagilaran Butuh Pembenahan

0
BATANG(TERASMEDIA.ID)-Agrowisata Pagilaran di Desa Keteleng, Kecamatan Blado, Kabupaten Batang kini butuh pembenahan dan perhatian serius dari berbagai pihak. Pasalnya, agrowisata kondisinya itu saat ini...

David Ishaq Aryadi Dorong Petani Milenial Berinovasi dengan Agrowisata dan IT

0
CILACAP(TERASMEDIA.ID)- Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Provinsi Jawa Tengah, David Ishaq Aryadi mendorong agar petani milenial mengambil peran demi kemajuan pertanian Indonesia. Salah...

Omah’e Opa, Obyek Wisata Baru Pilihan Pengunjung

0
KENDAL(TERASMEDIA.ID)-Satu lagi obyek wisata di Kabupaten Kendal muncul dengan nama "Omah'e Opa"dengan view yang lebih menakjubkan dibanding dengan obyek wisata yang selama ini ada. Meski...

PIK Jungsemi Bagi CSR kepada Masyarakat

0
KENDAL(TERASMEDIA.ID)-Pantai Indah Kemangi (PIK) yang berada di Desa Jungsemi Kecamatan Kangkung merupakan salah satu obyek wisata bahari di Kabupaten Kendal. Pantai di pesisir Utara Jawa...

Pantesan, Selama Liburan Sekolah Wisata Tirto Arum Baru Naik 100 Persen

0
KENDAL(TERASMEDIA.ID)-Selama liburan sekolah di sejumlah tempat wisata Kabupaten Kendal, sebagian besar mengalami peningkatan pengunjung hingga puluhan persen bahkan 100 persen, termasuk salah satunya tempat...

Agustina Wilujeng Pramestuti: Setiap Desa Wisata Agar Mampu Buat Film di Lokasi Wisata

0
SRAGEN(TERASMEDIA.ID)-Anggota Dewan Perwakilan Rakyat(DPR) RI Agustina Wilujeng Pramestuti, mengunjungi sejumlah lokasi wisata rintisan yang ada di Kabupaten Sragen, salah satunya adalah Goa Mangkubumi di...
- Advertisement -

BERITA PILIHAN

You cannot copy content of this page