Teras Demak
Bupati Demak, dr. Hj. Eisti’anah: Dalam Keragaman Terdapat Kekuatan yang Luar Biasa
DEMAK(TERASMEDIA,ID)-Bupati Demak dr. Hj. Eisti’anah menghadiri acara Forum Komunikasi Ulama Umaro (FKUU) dengan mengambil tema “Harmoni dalam Keragaman, Menegakkan Persatuan dan Kesatuan Umat, Menyongsong...
Oknum Anggota DPRD Demak Nikah Lagi, Istri Lapor BK dan Polisi
DEMAK(TERASMEDIA.ID)- Konflik rumah tangga yang dialami oleh salah satu oknum anggota DPRD Kabupaten Demak yang kini berkembang di masyarakat nampaknya mulai mengerucut, setelah istri...
Warga Sekitar PT Saprotan Utama dan Anggota SPSI Saling Klaim Rebutkan Wilayah Bongkar Muat
DEMAK(TERASMEDIA.ID)- Saling klaim untuk merebutkan wilayah kerja bongkar muat di sebuah Pabrik yang belum beroperasi, menimbulkan perseteruan antar warga dengan pengurus Serikat Pekerja Seluruh...
Direktur Utama PT Sinar Dunia Tolak Putusan Hakim, Karena di Luar Tuntutan
DEMAK(TERASMEDIA.ID)-Direktur Utama PT Sinar Dunia, Andana Ali, bersama tim kuasa hukumnya, menolak putusan sela sidang gugatan yang dilayangkan pemegang saham PT Sindu Tony Darmitriyas.
Kuasa...
Sebanyak 20 Warga Desa Sukorejo Kecamatan Guntur, Terima CSR dari Bank Jateng
DEMAK(TERASMEDIA.ID)- Sebanyak 20 warga Desa Sukorejo Kecamatan Guntur Kabupatèn Demak menerima bantuan CSR dari Bank Jateng berupa bantuan sosial rehabilitasi rumah tidak layak huni.
Bantuan...
PUDAM Demak Rencanakan Naikan Tarif Dasar Air Sebesar 4 Persen
DEMAK(TERASMEDIA.ID)-Perusahaan Umum Daerah Air Minum ( PUDAM ) Kabupaten Demak merencanakan menaikan tarif dasar air sebesar 4 persen, dimana kenaikan tersebut tinggal menunggu persetujuan...
BPK RI Gelar Sosialisasi Optimalisasi Peran, Tugas, Fungsi BPK dan DPR dalam Akuntabilitas Pengelolaan...
DEMAK(TERASMEDIA.ID)- Badan Pemerikasaan Keuangan Republik Indonesia (BPK RI) menggelar acara sosialisasi "Optimalisasi Peran, Tugas, Fungsi BPK dan DPR dalam Akuntabilitas Pengelolaan Dana Desa" di...
Baperlitbangda Demak Gelar Lomba Krenova dan Lomba Penelitian
DEMAK(TERASMEDIA.ID)- Pemerintah Kabupaten Demak lewat Badan Perencanaan, Penelitian dan Pengembangan Daerah (Baperlitbangda) Demak, menggelar lomba Kreativitas dan Inovasi (Krenova) dan lomba Penelitian tingkat Kabupaten...
Usaha Peternakan Ayam Potong Milik NB Barnabas Dikeluhkan Warga
DEMAK(TERASMEDIA.ID)- Usaha peternakan ayam potong milik NB Barnabas warga Kota Semarang yang berada di Desa Surodadi, Kecamatan Sayung, Demak dikeluhkan warga setempat.
Pasalnya selain menimbulkan...
Mabror Wijiutomo Gugat Kades Medini, Lewat PTUN Semarang
DEMAK(TERASMEDIA.ID)-Mabror Wijiutomo(54) mengajukan gugatan di Pengadilan Tata Usaha Negara (PTUN) Semarang, terhadap Kepala Desa Medini, Kecamatan Gajah, Kabupaten Demak, Selasa (25/07/2023).
Dalam tuntutannya, dia meminta...